Jumat, 22 April 2011

MANAJEMEN PELAYANAN PUBLIK

Manajemen adalah ilmu dan seni mengatur proses pemanfaatan sumber daya manusia dan sumber-sumber lainnya secara efektif dan efisien untuk mencapai suatu tujuan tertentu.

Efisien (daya guna) --à do things right
Efektif (hasil guna) àdo the right things

Sumber-Sumber Manajemen: Man, Money, Methode, Machines, Materials, Market, Minutes dan Informasi (7M dan 1I)

Taylor, Bapak Manajemen Ilmiah, bukunya Shop Management (1903), The Principles of Scientific Management (1911) dan  Testimony Before the Special House committee (1912). Empat prinsip dasar pemikiran manajemen ilmiah Taylor:
1.    Setiap pekerjaan yang dilakukan oleh seseorang harus diuraikan menurut bagian-bagiannya, dan cara ilmiah untuk melakukan setiap bagian dari pekerjaantersebut perlu ditetapkan sebelumnya.

2.    Harus ada kerja sama yang baik antara manajer dan pekerja sehingga tugas dapat dilaksanakan sesuai rencana
3.   Harus ada pembagian kerja antara manajer dan para pekerja
4.     Manajer harus menjalankan kegiatan supervise, memberikan perintah, dan merancang apa yang harus dikerjakan, sedangkan para pekerja harus bebas mengerjakan pekerjaan yang ditugaskan kepada mereka.
Menurut Taylor terdapat 3 Fungsi Manajemen yaitu: Planning, Directing dan Organizing Work.

Dasar-Dasar Manajemen
1.       Adanya kerja sama di antara sekelompok orang dalam ikatan formal
2.       Adanya tujuan bersama serta kepentingan yang sama yang akan dicapai
3.       Adanya pembagian kerja, tugas, dan tanggung jawab yang teratur
4.       Adanya hubungan formal dan ikatan tata tertib yang baik
5.       Adanya sekelompok orang dan pekerjaan yang akan dikerjakan
6.       Adanya human organization

Tabel. Bidang dan Pendekatan Manajemen
Bidang-Bidang Manajemen
Berbagai Pendekatan Manajemen
-          Manajemen Sumber daya Manusia
-          Manajemen Pembelanjaan
-          Manajemen Produksi
-          Manajemen Biaya
-          Manajemen Pemasaran
-          Manajemen Perkantoran
-          Manajemen Risiko
-          Manajemen Berdasarkan Sasaran
-          Manajemen Mutu

Empirical case approach
Interpersonal behavior approach
Group behavior approach
Cooperative social approach
Socio technological system approach
Decision theory approach
Communication center approach
Mathematical approach
Operational approach

Tabel. Sistem dan Tipe-Tipe Manajemen
Sistem Manajemen
Tipe-Tipe Manajemen
-          Manajemen Bapak
-          Manajemen Tertutup
-          Manajemen Terbuka
-          Manajemen Demokrasi

Patrimonial Management
Political Management
Professional Management
-

Tabel. Fungsi-Fungsi Manajemen
G.R. Terry
John F. Mee
Louis A. Allen
MC. Namara
1. Planning
2. Organizing
3. Actuating
4. Controling
Planning
Organizing
Motivating
Controling
Leading
Planning
Organizing
Controling
Planning
Programming
Budgeting
system
Henry Fayol
Harold Koontz Cyril O’Donnel
Drs. P. Siagian
Prof. Drs. Oey Liang Lee
1.Planning
2. Organizing
3. Commanding
4. Coordinating
5. Controling
Planning
Organizing
Staffing
Directing
Controling
Planning
Organizing
Motivating
Controling
Evaluation
Perencanaan
Pengorganisasian
Pengarahan
Pengkoordinasian
Pengontrolan
WH. Newman
Luther Gullick
Lyndall F. Urwick
John D. Millet
1.Planning
2. Organizing
3. Assembling Resources
4. Directing
5. Controling
6. ----
7. -----
Planning
Organizing
Staffing
Directing
Coordinating
Reporting
Budgeting
Forecasting
Planning
Organizing
Commanding
Coordinating
Controlling
Directing
Facilitating

Manajemen berasal dari kata to manage yang artinya mengatur. Muncul pertanyaan: apa yang diatur, apa tujuannya diatur, mengapa harus diatur, siapa yang mengatur, dan bagaiman mengaturnya.

1.       Yang diatur adalah semua unsur manajemen
2.       Tujuannya diatur agar semua sumber manajemen berdaya guna dan berhasil guna dalam mewujudkan tujuan

3.       Harus diatur supaya  sumber-sumber manajemen bermanfaat secara optimal, terkoordinasi dan terintegrasi dengan baik dalam menunjang terwujudnya tujuan organisasi

4.       Yang mengatur adalah pimpinan dengan kepemimpinannya yaitu pimpinan puncak, manajer madya dan supervise
5.       Mengaturnya adalah dengan melakukan kegiatan urut-urutan fungsi manajemen tersebut.

Perkembangan teori manajemen
-          Manajemen Klasik
(pendekatan Efisiensi dan efektivitas; ahli-ahli adalah Taylor, Fayol, Weber)
-          Manajemen dengan Pendekatan Hubungan Manusiawi
(penerapan sosiologi dan psikologi dalam manajemen; Musterberg (1863-1916 ), Mayo (1880-1949)

-          Manajemen dengan pendekatan Teori Perilaku
(pendekatan ini memandang perilaku manusia dipengaruhi oleh system sosialnya. Terdapat tiga model: rasional, sosiologis, pengembangan hubungan manusia)
a.       Abraham Maslow (teori hierarchy kebutuhan)
b.      McGregor (teori x dan y)
c.       Herzberg dengan teori dua factor (hygiene-Motivation)
d.      Fiedler (teori kontingensi)
e.      Mintzberg (struktur ogranisasi)
f.        Senge(organisasi pembelajaran)
g.       Deming (TQM)

Pelajari juga:
-Pengertian Wewenang
-Sumber dan Jenis Wewenang
-Organisasi, Struktur Organisasi, Tujuan dan Hubungan-Hubungan dalam Organisasi.


Sumber :
-Manajemen Sumber Daya Manusia karangan Drs. P Malayu S.P. Hasibuan Penerbit Bumi Aksara, 2001
-Manajemen, Teori, Praktik, dan Riset Pendidikan, Prof. Dr. Husaini Usman

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.